Mengkonfigurasi Enkapsulasi PPP

Langkah langkah mengkonfigurasi PPP:

1. Dari user mode ketik enable
2. Dari privilledge mode ketik configure terminal
3. Ketik Interface nama interface contoh interface serial 0/0
4. Ketik encapsulation ppp

Software kompresi point to point dapat dikonfigurasi pada serial interface dimana menggunakan enkapsulasi. Kompresi diberikan pada software dan mungkin secara signifikan berakibat pada perfomansi system. Kompresi tidak dianjurkan jika sebagian besar trafik berisi file terkompresi (contoh *.zip, *.rar).
Untuk mengkonfigurasi kompresi melalui PPP, langkah langkahnya adalah:


1. Dari user mode ketik enable
2. Dari privilledge mode ketik configure terminal
3. Ketik Interface nama interface contoh interface serial 0/0
4. Ketik encapsulation ppp
5. Ketik compress [predictor | stac]

Untuk memonitor rusaknya data pada jalur, dan mencegah looping frame lakukan langkah sebagai berikut:

1. dari user mode ketik enable
2. dari privilledge mode ketik configure terminal
3. ketik Interface nama interface contoh interface serial 0/0
4. ketik encapsulation ppp
5. ketik ppp quality percentage

Perintah berikut ini memberikan layanan load balancing melalui multiple link

1. dari user mode ketik enable
2. dari privilledge mode ketik configure terminal
3. ketik Interface nama interface contoh interface serial 0/0
4. ketik encapsulation ppp
5. ketik ppp multilink

Perintah berikut ini melakukan konfigurasi otentikasi PPP

1. dari user mode ketik enable
2. dari privilledge mode ketik configure terminal
3. ketik username name password secret catt:
- name diisi nama host dari remote router ( case sensitive )
- secret, pada router CISCO, secret password harus sama untuk 2 router
4. ketik Interface nama interface contoh interface serial 0/0
5. ketik encapsulation ppp
6. ketik ppp authentication {chap|chap pap|pap chap|pap}

Jika CHAP dan PAP di enabled, kemudian metode pertama akan diminta selama proses fase negosiasi jalur. Jika sama maka menyarankan menggunakan metode kedua atau jika menolak metode pertama, kemudian metode kedua akan dicoba. Pada IOS Release 11.1 atau sesudahnya, PAP harus dienablekan pada interface, jika tidak maka secara default akan didisablekan. Perintahnya adalah
- Pada interface configuration mode ketik ppp pap sent-username username password password

0 komentar:

Posting Komentar

 
© 2009 Belajar TeKaJe | Powered by Blogger | Built on the Blogger Template Valid X/HTML (Just Home Page) | Design: Choen | PageNav: Abu Farhan | rokcet's Profile on Ping.sg